[ Launching ] Perempuan Kedua
Genre: Fiksi-Kumpulan cerpenPenulis: Ivonie Zahra
Desain sampul: Rana Wijaya Soemadi
Penerbit: Mozaik Indie Publisher
Tebal: 121 hlm, 13×19 cm
Harga: Rp.30.000
Aku turun dari taksi. Dia membayar argo
taksi . Mungkin sesuai kesepakatan awal. Dia berjalan di depanku, aku
mengekor di belakangnya. Aku menyusuri koridor rumah sakit kotanya.
Berbeda dengan rumah sakit tempat aku melahirkan Zidan dulu. Dia
menghampiri meja resepsionis rumah sakit. Menanyakan di mana ruangan
perempuan kedua yang hadir dalam hidupku dirawat…
Sejauh ini, rasanya membaca cerpen-cerpen
mbak Ivon adalah ringan. Banyak tentang kisah keseharian. Tidak ada
tendensi untuk membuat ending mengejutkan atau membebani dengan pesan
moral yang sarat. Mengalir sesederhana cara tuturnya. (Lalu Abdul Fatah, penulis Buku Travelicious Lombok)
Kumpulan cerita tentang perempuan dan keseharian. Disampaikan dengan sederhana namun penuh makna. (Antung Apriana, cerpenis Kalimantan Selatan)
Beberapa cerpen karya penulis yang pernah aktif di FLP Hong Kong ini pernah dimuat di beberapa media cetak di Hong Kong, seperti Gadis Berlesung Pipi, Rasaku Pada Maya, Kerinduan Ummi dan masih banyak lagi lainnya. Sangat sayang sekali untuk dilewatkan.
Segera pesan buku Perempuan Kedua ini hanya di Mozaik Indie Publisher.
Untuk pemesanan silahkan sms ke: 085749654481/ 085743858026
Format sms: judul buku_jumlah eksemplar_nama_alamat lengkap.
Salam
Mozaik Team
NB: Ada bonus souvenir flanel ^__^
wah sudah terbit? selamat ya mbak:)
BalasHapusSudah mbak, makasih. pesan dong hehehe
HapusSelamat ya mbak Ivone :)
BalasHapusMakin kreatif dan terus berkarya....
(jadi mupeng)
Amin, makasih. ayo dipesan Ry, ada namamu dibuku ini lho hehehe
Hapuswah selamat-selamat
BalasHapusmmbuat penasaran deh.
Makasih, beli dong kalau penasaran. atau barter? hehehe
Hapusjadi pengen untuk membuat sebuah karya :)
BalasHapusdoakan yah mba ivon, moga bisa mengikuti jejak'e sampeyan
Amin, ayo semangat ya :)
HapusNiat dan semangat serta usaha mewujudkan, itu kuncinya.